Pengadaan Alkes RSUD Palabuhanratu Rp 35 M Disorot, Publik Pertanyakan Dugaan Keterlibatan Mantan Bupati Sukabumi dan Anggota DPRD.
Kabupaten Sukabumi – Panthera Jagat News. Sabtu, 24 Mei 2025. Publik Sukabumi kembali diguncang oleh dugaan praktik korupsi dalam proyek pengadaan alat kesehatan (Alkes) senilai Rp35 miliar di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Palabuhanratu. Dana tersebut bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun Anggaran 2024. Kini, sorotan tajam tertuju pada mantan Bupati Sukabumi berinisial MH…
