SEKDA ADE TERIMA BAWASLU DI PENDOPO, INI POIN PENTING YANG DIBAHAS BERSAMA
Sukabumi – Seputar Jagat News. Jum’at 13 September 2024. Sekda kabupaten Sukabumi H.Ade Suryaman menerima Bawaslu Kab. Sukabumi untuk membahas tentang Netralitas Kepala Desa, Netralitas Aparatur Sipil Negara dan Penertiban Alat Peraga Sosialisasi. Pertemuan berlangsung, di Pendopo Sukabumi.Rabu,( 11/09/24) Abdulloh Sarabiti, Kordiv Hukum dan Penyelesaian Sengketa Bawaslu mengatakan pertemuan itu untuk menyamakan Persepsi terkait netralitas…
